Semakin carut-marut-nya moral bangsa, mengundang keperihatinan pimpinan Yayasan Pondok Pesantren Asy-Syafi’iyyah Indramayu. Selain pembenahan riil melalui pendidikan dan penyuluhan terhadap masyarakat lewat pengajian, Pesantren Asy-Syafi’iyyah juga mengajak seluruh lapisan masyarakat Indramayu, Khususnya, dan warga sekitar (baca: Cirebon-Kuningan-Majalengka) umumnya untuk memohon pada Allah SWT agar bangsa ini selalu jadi negara yang “baldatun thayyibatun wa rabbun gafuur”, negara subur-makmur-loh jinawi dan mendapat ampunan Tuhan.
[fbphotos id=154265171446887 size=medium]